Keris Pamor Sum Sum Buron
Stok | Habis |
Kategori | Keris Pusaka Kamardikan, Keris Pusaka Kuno |
Keris Pamor Sum Sum Buron
Keris Pamor Sum Sum Buron
Keris Pamor Sumsum Buron adalah salah satu keris yang sudah jarang ditemui. Mengingat pamor ini adalah pamor yang langka, sehingga membuat sebuah keris dengan pamor sumsum buron bernilai tinggi.
Bentuk gambaran pamor sumsum buron juga mirip Wos Wutah gumpalan juga terpisah agak berjauhan seperti Pulo Tirto hanya agak lebih besar dan lebih menyatu. Tuahnya baik tahan godaan dan murah rejeki serta tidak pemilih.
Pengertian Pamor
Pamor adalah berkas atau guratan terang pada bilah senjata dari logam yang muncul akibat pencampuran dua atau lebih material logam yang berbeda. Pamor terjadi akibat pemanasan, pelipatan, dan penempaan yang berulang-ulang dalam proses perundagian.
Ketika bilah dibuat, logam yang memijar belum meleleh namun menjadi lunak. Apabila logam yang memijar berbeda-beda, mereka akan saling berlekatan (adhesi). Penempaan akan membuat titik pelekatan berbelok-belok dan, oleh pandai besi yang berpengalaman, dapat dibentuk mengikuti pola tertentu. Keterampilan memanipulasi bentuk pamor dikuasai oleh para empu pembuat keris dan senjata-senjata tajam lainnya (misalnya badik dan tombak) di Nusantara.
Senjata-senjata berpamor ditemukan pula pada temuan arkeologi di kawasan Tiongkok selatan dan Indocina. Dari kawasan Persia dikenal pula teknik pemrosesan logam yang menghasilkan tampilan serupa pamor yang materialnya disebut baja damaskus (damascene). Karena itulah, pamor pada keris kadang-kadang dianggap bagian dari teknik damascene.
Tags: Keris kuno, Keris Pamor Langka, Keris Pamor Sum Sum Buron, keris pamor unik, pamor sum sum buron
Keris Pamor Sum Sum Buron
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 131 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Keris Pusaka Brojoguno Yang Terkenal Sakti Keris Pusaka Brojoguno Yang Terkenal Sakti ini lahir dan diciptakan pada era pakubuwono atau singkatnya PB. Keris ini terbilang sangat langka dan memiliki nilai yang sangat tinggi karena keris ini diciptakan khusus untuk berperang dan membantai berbagai macam musuh yang kuat. Sudah jelas keris brojoguno dahulunya dipakai kalangan senopati… selengkapnya
Rp 6.666.000Keris Pusaka Gumbeng Keris Pusaka Gumbeng Gumbeng adalah salah satu dhapur Keris lurus yang bentuknya sangat sederhana. Bentuk dan ricikannya mirip seperti Keris Kebo Lajer dengan gandhik yang panjang tapi bilahnya sedikit lebih lebar. Umumnya Keris Gumbeng merupakan tangguh sepuh. Dibalik bentuknya yang lugu dan sederhana, Keris Gumbeng memiliki muatan spiritual yang berkaitan dengan keselarasan… selengkapnya
Rp 35.000.000Keris Dhapur Jalak Tilam Sari Ricikan Keris Dhapur Jalak Tilam Sari: Gandik Lugas, Pejetan, Ri Pandan, Tikel Alis, Sraweyan. Dhapur Keris Jalak Tilam Sari tergolong dhapur keris lurus. Keris Jalak Tilam Sari adalah salah satu bentuk keris lurus, dengan ricikan: gandik lugas, pejetan, tikel alis, sraweyan dan thingil atau ri pandan. Sepintas akan dibingungkan dengan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeris Dhapur Kelap Lintah Kelap Lintah merupakan salah satu bentuk dapur keris lurus yang sangat jarang dijumpai. Ricikan : hampir sama dengan ricikan dhapur brojol, yakni gandiknya polos, pejetan tanpa ricikan lain. Tanda khususnya adalah ganjanya yang berbentuk kelap lintah. Ujung-ujungnya ganjanya mencuat ke atas. Dhapur kelap lintah ini dulunya bisa dipakai oleh para prajurit… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeris Kamardikan Keris Kamardikan adalah senjata tradisional yang berasal dari Indonesia. Keris merupakan sejenis pisau atau belati dengan bilah berombak khas yang disebut “pamor.” Pamor pada keris sering kali memiliki nilai seni dan spiritual yang tinggi, dan pembuatan keris adalah suatu seni yang telah ada selama berabad-abad. Keris Kamardikan biasanya dibuat oleh pandai keris, yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeris Dhapur Jaka Lola Ricikan Keris Jaka Lola: Kados Dapur Brojol, Adeg Mucuk Bung. Keris Jaka Lola termasuk keris lurus. Dhapur Keris Jaka Lola, juga dikenal sebagai ‘Kalola‘, memiliki gandik berukuran teratur. Dapur ini juga memiliki fitur ‘ada-ada‘. Keris Kalola, merupakan pusaka tanpa luk yang termasuk langka, sangat jarang orang menjumpai dapur Keris Kalola ini… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeris Pasopati Asli Sepuh Keris Pasopati Asli Sepuh adalah pusaka yang sangat banyak diburu pecinta benda pusaka maupun kolektor tosan aji karena memiliki histori, angsar, dan nilai yang sangat tinggi. Keris pasopati memang cukup langka dijumpai karena pada jaman dahulu hanya dimiliki oleh para tokoh tertentu saja. Keris pasopati dahulu hanya dimiliki seseorang yang berpangkat… selengkapnya
Rp 15.000.000Keris Singo Barong Keris Singo Barong adalah salah satu jenis keris yang juga memiliki makna dan nilai kultural dalam budaya Jawa dan Indonesia. Keris Singo Barong secara harfiah dapat diartikan sebagai “Keris Singa Barong.” Nama ini mengacu pada motif atau hiasan khas yang ada pada keris ini. Motif Singa Barong pada keris ini adalah gambaran… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeris Dhapur Kalamisani Ricikan Keris Dhapur Kalamisani: Sekar Kacang, Jalen, Lambe Gajah Kalih, Sogokan, Tikel Alis, Sraweyan, Greneng, Gusen. Dapur Kalamisani, atau ‘Kala Misani‘ umumnya memiliki ricikan berikut; kembang kacang, dua lambe gajah, tikel alis, gusen, kruwingan dan greneng. Biasanya juga memiliki fitur ada-ada. Keris Kalamisani merupakan salah satu benda pusaka keris lurus yang memiliki… selengkapnya
*Harga Hubungi CSKeris Dhapur Putut Kembar Keris Dhapur Putut Kembar salah satu dapur keris lurus, bentuk serupa dapur putut tetapi gandiknya ada dua, bentuknya agak simetris dengan kedua gandik dihias bentuk manusia atau monyet. Biasanya berpamor sederhana. Ada yang menyebut ini keris Umyang walaupun ini salah kaprah karena Empu Umyang hidup pada jaman kerajaan Pajang. Keris Dhapur… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.